Minggu, 12 Januari 2014

Apa yang dilakukan jika ujung kateter double lumen terlipat dan masuk ke arteri illiaka eksterna..?

Ruang praktek bedah - dokter ramzi spb | Pemasangan CDL long term yang terlipat di ujung terdeteksi dari fluoroskopi dengan c arm. Pada pemeriksaan kateter telah terpasang dengan baik tapi saat di hubungkan ke mesin ternyata berat dan mesin biasanya drop karena vol darah yang disedot kecil sehingga proses hemodialisa mengalami kegagalan. akhirnya penderita dilakukan pemasangan c arm di kontras dan ada yang terlipat maka di lakukan penarikan kateter keluar kira-kira 2 cm dan di tembakkan kontras kateter akan lancar kembali.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

leave a comment please..